Kamu tidak akan pernah bisa kehabisan kreativitas. Semakin kamu menggunakannya, semakin banyak yang kamu miliki. - Maya Angelou
Tidak ada kegagalan kecuali tidak mencoba lagi. - Chris Bradford
Saya selalu mencoba untuk mengubah kemalangan menjadi kesempatan. - John D. Rockefeller
Hidup itu sederhana, kita yang membuatnya sulit. - Confucius.
Terkadang hal-hal kecil yang membuat hidup layak dijalani.
Kamu mungkin tidak punya kekuatan untuk kembali dan mengubah masa lalu tapi kamu punya kekuatan untuk memulai dari tempatmu sekarang dan mengubah masa depan.
Belum terlambat untuk menjadi apa yang kau inginkan. - George Eliot
Beberapa orang memimpikan kesuksesannya, sementara yang lainnya bangun setiap pagi untuk mewujudkan mimpinya. - Wayne Huizenga
Kamu mungkin tidak punya kekuatan untuk kembali dan mengubah masa lalu tapi kamu punya kekuatan untuk memulai dari tempatmu sekarang dan mengubah masa depan.
Optimisme adalah kepercayaan yang mengarah pada pencapaian. Tidak ada yang bisa dilakukan tanpa harapan dan keyakinan. - Helen Keller
Jangan pernah menyesali apapun yang membuatmu tersenyum. - Mark Twain
Kegagalan adalah ujung jari di jalan menuju pencapaian. - CS Lewis
Perbedaan antara menang dan kalah yang paling sering adalah, tidak berhenti. - Walt Disney
Hidup adalah mimpi bagi mereka yang bijaksana, permainan bagi mereka yang bodoh, komedi bagi mereka yang kaya, dan tragedi bagi mereka yang miskin. - Sholom Aleichem.
Kehidupan adalah 10 persen apa yang terjadi pada Anda dan 90 persen adalah bagaimana Anda meresponnya. - Lou Holtz.
Hidup itu bukan soal menemukan diri sendiri, hidup itu soal membangun diri sendiri. - George Bernard Shaw.
Kamu tidak akan pernah belajar sabar dan berani jika di dunia ini hanya ada kebahagiaan. - Helen Keller.
Uang tidak pernah membuat manusia bahagia. Uang tidak ada bersifat untuk menghasilkan kebahagiaan. Semakin seseorang memilikinya, semakin dia menginginkannya. - Benjamin Franklin
Kemenangan kecil lah yang memberimu keberanian dan kepercayaan diri untuk mencapai hal-hal yang lebih besar dalam hidup.
Seratus kegagalan tidak akan menjadi masalah, jika satu keberhasilan dapat mengubah takdir dunia. - Arthur C. Clarke
Tempat kedudukan pengetahuan ada di kepala, kebijaksanaan, di hati.
Untuk menjadi sukses, kamu harus bertindak besar, berpikir besar dan berbicara besar.
Semua kehidupan adalah eksperimen. Semakin banyak eksperimen yang kamu buat, semakin baik.
Untuk membuat diri sendiri bahagia, setidaknya perlu membuat satu orang lain bahagia.
Hati yang penuh kasih adalah awal dari semua pengetahuan.
Terima tanggung jawab atas hidupmu. Ketahuilah bahwa kamu yang akan membawa dirimu ke tempat yang kamu inginkan, bukan orang lain.
Jalani hidup sepenuhnya, dan fokus pada hal positif.
Lebih baik dibenci karena apa adanya daripada dicintai ada apanya
Dua hari terpenting dalam hidupmu adalah hari kamu dilahirkan dan hari ketika kamu mengetahui alasannya
Kita masing-masing mengalami kekalahan dalam hidup. Kita bisa mengubah kekalahan menjadi kemenangan jika kita belajar dari cambuk kehidupan.
Apabila kamu bekerja cukup keras dan tegas pada diri sendiri, dan menggunakan pikiran dan imajinasimu, kamu dapat membentuk dunia sesuai keinginanmu. - Malcolm Gladwell
Kalau impianmu tak bisa membuatmu takut, mungkin karena impianmu tak cukup besar.- Muhammad Ali
Tuntutlah ilmu, disaat kamu miskin, ia akan menjadi hartamu. Disaat kamu kaya, ia akan menjadi perhiasanmu. - Luqman Al-Hakim
Ubahlah hidupmu hari ini. Jangan bermain-main dengan masa depanmu, lakukan sekarang, jangan menunda. - Simone de Beauvoir
Jangan mengharapkan semuanya bisa jadi lebih mudah, berharaplah agar dirimu bisa jadi lebih baik. - Jim Rohn
Nah, itu dia beberapa kata-kata mutiara yang meskipun singkat tapi cukup bermakna dan bisa membantumu semangat!
Selain kata-kata mutiara di atas, buat kamu yang suka dengan kata-kata lainnya juga bisa membaca buku 2.000 Kata Mutiara dari 200 Tokoh Dunia yang ditulis oleh Budi Santoso.
Buku ini berisikan 2.000 kata mutiara dari 200 tokoh dunia. Kata-kata mutiara yang ditampilkan di sini berasal dari berbagai tokoh yang beragam, mulai dari filsuf, rohaniwan, ilmuwan, negarawan, politikus, jenderal perang, pebisnis, bintang film, sastrawan, seniman hingga olahragawan.
Tak hanya itu, mereka juga berasal dari lintas negara, agama dan profesi yang berbeda-beda!
Menarik, bukan? Nah, jika kamu tertarik untuk mengoleksinya, yuk segera kunjungi Gramedia.com dan dapatkan bukunya semudah sentuhan jari! Temui juga beragam buku lain sejenis yang bisa kamu beli dengan promo-promo menarik.
Dapatkan gratis voucher diskon yang bisa kamu gunakan tanpa minimal pembelian. Langsung klik di sini untuk ambil vouchernya.