Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Contoh Pidato Singkat Dengan Berbagai Tema, Bisa Dijadikan Referensi

Kompas.com, 20 Maret 2023, 10:30 WIB
contoh pidato singkat Sumber: drshohmelian/Pixabay contoh pidato singkat
Rujukan artikel ini:
Public Speaking: Gaya Dan Teknik…
Pengarang: PROF. DR. MOH. ALI…
|
Editor Rahmad

Pada saat kamu menghadiri suatu acara, pasti kamu pernah menemukan orang yang sedang berpidato pada saat acara tersebut ingin dimulai, terlebih jika acaranya formal.

Ada seseorang yang menyampaikan pidato singkat terlebih dahulu untuk memulai suatu acara.

Pidato singkat merupakan sapaan dengan susunan yang baik dan juga santun untuk menyampaikan sesuatu kepada orang-orang yang hadir.

Apakah kamu pernah mengisi pidato dalam sebuah acara? Jika kamu ingin belajar pidato singkat, maka berikut ini beberapa contoh pidato singkat yang bisa kamu jadikan sebagai referensi jika kamu ingin berpidato di sebuah acara.

Contoh Pidato Singkat Dengan Berbagai Tema

1. Contoh Pidato SIngkat Dengan Tema Lingkungan

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Selamat siang, salam sejahtera bagi kita semua.

Pada kesempatan ini, saya akan menyampaikan sedikit tentang pelestarian lingkungan.

Di masa kini, masalah lingkungan adalah hal yang sering kita abaikan. Asap kendaraan menghitam di udara, banyaknya sampah di mana-mana. Sampai kapan kita akan mengabaikan hal tersebut?

Jadi, saya sampaikan, penting untuk kita selalu menjaga lingkungan, di mana tempat kita tinggal dan beraktivitas sehari-hari.

Izinkan saya juga untuk menyampaikan beberapa Langkah kecil yang dapat kita lakukan, yaitu mengubah pola pikir kita. Meski seperti hal yang remeh, tetapi pembentukan pola pikir memang sangat berpengaruh.

Kita bisa mulai dengan kebiasaan kecil, yaitu membuang sampah pada tempatnya. Jangan lagi membuang sampah di pinggir jalan, apalagi di kali dan juga sungai.

Perlu kita sadari kalau pencemaran lingkungan bukan hanya berdampak pada kerusakan lingkungan saja, tetapi juga pada Kesehatan.

Jadi, kebersihan lingkungan adalah hal yang penting.

Demikian pidato singkat saja tentang lingkungan, semoga bisa bermanfaat.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

2. Pidato Singkat Dengan Tema Narkoba

Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh.

Selamat siang hadirin sekalian. Semoga kita selalu berada dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa. Hari ini, saya ingin menyampaikan beberapa patah kata tentang narkoba beserta dengan undang-undang yang mengaturnya.

Seperti yang Anda ketahui, bahwa narkoba dipahami sebagai obat-obatan terlarang. Di Indonesia sendiri, narkoba dilarang dan telah diatur di dalam Undang-Undang Narkotika No.35 Tahun 2009.

Baca buku sepuasnya di Gramedia Digital Premium

Maka dari itu, setiap orang yang secara hukum melanggar hukum atau melawan hukum memakai, menyimpan, menguasai, serta mengedarkan narkotika akan dikenakan hukuman pidana.

Untuk itu, jangan pernah mau mengirimkan apapun tanpa mengetahui apa yang diberikan kepada kita. Bila kita melihat sesuatu yang mencurigakan, segeralah lapor ke polisi.

Mari lindungi generasi kita dari bahaya narkoba. Sekian dari saya.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

3. Pidato Singkat Dengan Tema Pentingnya Teknologi Internet

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan karunia-Nya kepada kita, sehingga kita bisa berkumpul disini dalam keadaan sehat.

Terima kasih kepada hadirin sekalian yang telah meluangkan waktunya untuk datang ke acara ini. Maksud saya kali ini ingin memberikan ceramah tentang pentingnya internet saat ini.

Kini, internet menjadi hal yang paling banyak dipraktikkan. Kata internet sudah tidak asing lagi di telinga setiap orang. Teknologi internet bahkan telah semakin berkembang sampai saat ini. Dulu, internet sangat jarang digunakan, berbeda sekali dengan saat ini.

Saat ini, internet sudah sering digunakan oleh masyarakat. Baik diperlukan untuk para pelajar hingga masyarakat.

Dengan kata lain, internet juga bisa membantu kita dalam pekerjaan. Sebab, internet tidak hanya untuk memudahkan pekerjaan saja, tetapi juga untuk mencari informasi detail.

Saya harap, teman-teman semua bisa memanfaatkan internet dengan sebaik mungkin. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Nah, itulah beberapa contoh teks pidato singkat dengan berbagai tema, yang bisa kamu jadikan sebagai referensi dalam menulis naskah pidato.

Supaya bisa lancar dalam menyampaikan teks pidato singkat, kamu juga membutuhkan kemampuan berkomunikasi yang baik, agar para pendengar kamu bisa menangkap poin yang kamu sampaikan di dalam pidato singkat kamu.

Melalui buku Public Speaking: Gaya dan Teknik Pidato Dakwah, kamu akan dibantu dalam menyiapkan dan menyampaikan pidato di depan umum secara meyakinkan dan mengesankan. Keterampilan dalam public speaking mutlak dibutuhkan.

Buku ini juga menyajikan tentang bagaimana diksi pidato yang baik menurut al-quran, lengkap juga dengan teks pidato Nabi Muhammad SAW beserta para sahabat yang bisa jadi inspirasi kamu dalam menyusun pidato.

Setelah membaca buku ini, kamu bisa belajar tentang keterampilan dalam berbicara yang memukau serta bisa memuaskan pendengar yang mendengarkan pidato singkat kamu.

Buku ini bisa langsung kamu pesan dan beli melalui gramedia.com.

Rekomendasi Buku Terkait

Terkini Lainnya

7 Tips Bikin Rumah Jadi Minimalis dan Modern 

7 Tips Bikin Rumah Jadi Minimalis dan Modern 

buku
Panduan Mitigasi Bencana Tsunami: Kenali Tanda Alam dan Jalur Evakuasi

Panduan Mitigasi Bencana Tsunami: Kenali Tanda Alam dan Jalur Evakuasi

buku
Apa Arti dari Proses Bulking? Yuk, Cari Tahu Artinya di Sini

Apa Arti dari Proses Bulking? Yuk, Cari Tahu Artinya di Sini

buku
Panduan Mengatasi Hewan Kecil di Tembok Lembab agar Rumah Sehat

Panduan Mengatasi Hewan Kecil di Tembok Lembab agar Rumah Sehat

buku
4 Alasan Pentingnya Melakukan Sugar Cutting Diet untuk Kesehatan

4 Alasan Pentingnya Melakukan Sugar Cutting Diet untuk Kesehatan

buku
Panduan Mitigasi Bencana Gempa Bumi: Pra, Saat, dan Pasca Kejadian

Panduan Mitigasi Bencana Gempa Bumi: Pra, Saat, dan Pasca Kejadian

buku
Mengenal Apa Itu Inner Child dan Panduan Langkah Pemulihannya

Mengenal Apa Itu Inner Child dan Panduan Langkah Pemulihannya

buku
Kenali Hukum dan Syarat-Syarat Wakaf yang Sah dalam Islam

Kenali Hukum dan Syarat-Syarat Wakaf yang Sah dalam Islam

buku
Makanan yang Mengandung Vitamin D untuk Tulang Kuat dan Daya Tahan Tubuh

Makanan yang Mengandung Vitamin D untuk Tulang Kuat dan Daya Tahan Tubuh

buku
Urutan Siklus Manajemen Bencana yang Benar dan Wajib Dipahami

Urutan Siklus Manajemen Bencana yang Benar dan Wajib Dipahami

buku
Mengajarkan Spiritualitas kepada Generasi Alpha: Lebih dari Sekadar Hafalan

Mengajarkan Spiritualitas kepada Generasi Alpha: Lebih dari Sekadar Hafalan

buku
Mitigasi Bencana Banjir: Langkah Penting Mengurangi Risiko dan Dampaknya

Mitigasi Bencana Banjir: Langkah Penting Mengurangi Risiko dan Dampaknya

buku
Daftar Makanan yang Mengandung Vitamin A dan Manfaatnya untuk Kesehatan

Daftar Makanan yang Mengandung Vitamin A dan Manfaatnya untuk Kesehatan

buku
Wakaf Al-Qur’an adalah Amal Jariah untuk Investasi Akhirat, Berikut Penjelasannya

Wakaf Al-Qur’an adalah Amal Jariah untuk Investasi Akhirat, Berikut Penjelasannya

buku
Mengenal Inner Child yang Terluka dan Pengaruhnya pada Kesehatan Mental

Mengenal Inner Child yang Terluka dan Pengaruhnya pada Kesehatan Mental

buku
6 Manfaat Air Mawar untuk Kecantikan Kulit, Apa Saja?

6 Manfaat Air Mawar untuk Kecantikan Kulit, Apa Saja?

buku
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Apresiasi Spesial
Kirimkan Apresiasi Spesial untuk mendukung Jurnalisme KOMPAS.com
Rp
Minimal apresiasi Rp 5.000
Dengan mengirimkan pesan apresiasi kamu menyetujui ketentuan pengguna KOMPAS.com. Pelajari lebih lanjut.
Apresiasi Spesial
Syarat dan ketentuan
  1. Definisi
    • Apresiasi Spesial adalah fitur dukungan dari pembaca kepada KOMPAS.com dalam bentuk kontribusi finansial melalui platform resmi kami.
    • Kontribusi ini bersifat sukarela dan tidak memberikan hak kepemilikan atau kendali atas konten maupun kebijakan redaksi.
  2. Penggunaan kontribusi
    • Seluruh kontribusi akan digunakan untuk mendukung keberlangsungan layanan, pengembangan konten, dan operasional redaksi.
    • KOMPAS.com tidak berkewajiban memberikan laporan penggunaan dana secara individual kepada setiap kontributor.
  3. Pesan & Komentar
    • Pembaca dapat menyertakan pesan singkat bersama kontribusi.
    • Pesan dalam kolom komentar akan melewati kurasi tim KOMPAS.com
    • Pesan yang bersifat ofensif, diskriminatif, mengandung ujaran kebencian, atau melanggar hukum dapat dihapus oleh KOMPAS.com tanpa pemberitahuan.
  4. Hak & Batasan
    • Apresiasi Spesial tidak dapat dianggap sebagai langganan, iklan, investasi, atau kontrak kerja sama komersial.
    • Kontribusi yang sudah dilakukan tidak dapat dikembalikan (non-refundable).
    • KOMPAS.com berhak menutup atau menonaktifkan fitur ini sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
  5. Privasi & Data
    • Data pribadi kontributor akan diperlakukan sesuai dengan kebijakan privasi KOMPAS.com.
    • Informasi pembayaran diproses oleh penyedia layanan pihak ketiga sesuai dengan standar keamanan yang berlaku.
  6. Pernyataan
    • Dengan menggunakan Apresiasi Spesial, pembaca dianggap telah membaca, memahami, dan menyetujui syarat & ketentuan ini.
  7. Batasan tanggung jawab
    • KOMPAS.com tidak bertanggung jawab atas kerugian langsung maupun tidak langsung yang timbul akibat penggunaan fitur ini.
    • Kontribusi tidak menciptakan hubungan kerja, kemitraan maupun kewajiban kontraktual lain antara Kontributor dan KOMPAS.com
Gagal mengirimkan Apresiasi Spesial
Transaksimu belum berhasil. Coba kembali beberapa saat lagi.
Kamu telah berhasil mengirimkan Apresiasi Spesial
Terima kasih telah menjadi bagian dari Jurnalisme KOMPAS.com
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau