Apa Itu Warga Negara? Ini Pengertian dan Hak Kewajibannya

Lihat Foto
Photo by syahdanugraha on Pixabay
Apa Itu Warga Negara
Rujukan artikel ini:
Persepsi dan Sikap Warga Negara…
Pengarang: Dr. Silverius Y. Soeharso,…
|
Editor: Rahmad

Tahukah kamu apa itu warga negara? Warga negara adalah orang atau individu yang tinggal di wilayah tertentu dan menjadi bagian dari masyarakat. Sebagai salah satu bagian penyusun suatu negara, yaitu warga negaranya.

Warga negara kemudian dapat dipahami secara sederhana sebagai semua orang yang hidup dan besar di negara tersebut.

Jika berbicara tentang Negara Indonesia, maka warga negara Indonesia adalah semua orang yang tinggal di wilayah Negara Indonesia. Namun, apa arti khusus yang dimiliki warga negara itu sendiri?

Apa Itu Warga negara?

Berikut ini penjelasan yang bisa kamu simak untuk menjawab apa itu warga negara dan apa saja hak dan kewajibannya.

1. Pengertian Warga Negara

Secara etimologis, warga negara adalah kata yang berasal dari bangsa Romawi yang yang menggunakan bahasa Latin. Istilah warga negara ini berasal dari kata "civis" atau "civitas", yang berarti anggota warga yang berasal dari istilah city-state.

Selain itu, civitas dalam bahasa Perancis dapat disebut sebagai "citoyen" yang berarti warga "cite" yang berarti kota dengan hak terbatas. Istilah ini kemudian hasil terjemahan dari kata bahasa Inggris.

Yakni kata citize yang memiliki arti warga negara atau dapat juga diartikan sebagai warga negara dan individu negara. Sementara itu, menurut Encyclopedia of Social Sciences (1968), warga negara didefinisikan sebagai seseorang yang keanggotaannya terdaftar di suatu negara.

Baik dengan tinggal di dalam atau di luar wilayah negara tersebut untuk jangka waktu tertentu. Dalam bahasa Inggris, kata warga negara dapat diartikan sebagai sekelompok orang yang menjadi bagian dari penduduk, yang merupakan salah satu unsur pembentuk suatu negara.

Baca buku sepuasnya di Gramedia Digital Premium

Orang yang dapat disebut warga negara dapat merupakan penduduk atau orang asing yang masuk ke negara tersebut. Secara umum, ada prinsip-prinsip kewarganegaraan yang dapat digunakan untuk menentukan kewarganegaraan seseorang.

Pertama, asas ius sanguinis berdasarkan keturunan berdasarkan darah dan kewarganegaraan orang tua kandungnya. Kedua, ius soli, yaitu berdasarkan tempat lahir seseorang di negara tersebut.

2. Hak Warga negara Indonesia

Berdasarkan pengertian apa itu warga negara di atas, maka juga berhubungan dengan hak dan kewajiban warga negara yang pasti dimilikinya. Berikut ini hak warga negara yang kamu ketahui detailnya secara hukum:

3. Kewajiban Warga Negara Indonesia

Buku Persepsi dan Sikap Warga Negara Terhadap Pancasila bisa kamu jadikan referensi untuk mempelajari apa itu warga negara dari segi hukum. Terutama bersumber dari pancasila sebagai dasar hukum negara kita.

Buku ini bisa kamu pesan dan beli di Gramedia.com!

Selain itu, ada gratis voucher diskon yang bisa kamu gunakan tanpa minimal pembelian. Yuk, beli buku di atas dengan lebih hemat! Langsung klik di sini untuk ambil vouchernya.

TAG:

Terkini
Lihat Semua
Jelajahi